No image available for this title

Text

(3) ANALISIS HAMBATAN PELAKSANAAN SUPERVISI GURU DI SDI BEA KAKOR KECAMATAN RUTENG, KABUPATEN MANGGARAI TAHUN AJARAN 2016/2017



MURNI FRANSISKA 2017. “Analisis hambatan pelaksanaan supervisi
guru di Sdi Bea Kakor Kecamatan Ruteng, Kabupaten Manggarai”. Tahun Ajaran
2016/2017. Skripsi, Ruteng: Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Sekolah Tinggi Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Santu Paulus Ruteng. Zephisius
R. E. Ntelok, M.Pd. selaku pembimbing I, dan Yohanes W. Dasor, S.Fil. M. Si.
selaku pembimbing II.
Penelitian ini dilatar belakangi oleh adanya hambatan pelaksanaan
supervisi guru di SDI Bea Kakor. Tujuan penelitian ini, yaitu untuk mengetahui
hambatan hambatan pelaksanaan supervisi guru di SDI Bea Kakor.
Dalam penelitian ini, jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif
kualitatif. Teknik pengumpulan data wawancara, dan juga dokumentasi. Untuk
mengukur keabsahan data. Data peneliti menggunakan teknik triangulasi sumber.
Teknik triangulasi ini digunakan untuk membandingkan data hasil wawancara,
guru, dan dokumentasi yang berkaitan dengan hambatan supervisi guru oleh
kepala sekolah dalam proses kegiatan belajar mengajar di SDI Bea Kakor.
Berdasarkan hasil penelitian diatas, dapat disimpulkan bahwa guru
memiliki banyak hambatan dalam melaksanakan peroses supervisi seperti: (1)
hambatan yang berkaitan dengan tujuan, jadwal dan teknik; (2) upaya dalam
mengatasi hambatan yang berkaitan dengan tujuan, jadwal dan teknik; (3)
hambatan yang berkaitan dengan kelengkapan administrasi, cara mengajar dan
penilain; (4) upaya dalam mengatasi hambatan yang berkaitan dengan
kelengkapan administrasi cara mengajar dan penilaian; (5) hambatan yang
berkaitan dengan mengkaji dan mengevaluasi (6) hambatan yang berkaitan
dengan penguatan dan perbaikan; (7) upaya dalam mengatasi hambatan penguatan
dan perbaikan; (8) upaya mengatasi hambatan yang berkaitan dengan mengkaji
dan evaluasi.
4
Kata Kunci: Supervisi Guru dan Hambatan.


Availability

KKI PGSD MUR A (2017KKI PGSD MUR A (2017)My LibraryAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
KKI PGSD MUR A (2017)
Publisher : .,
Collation
91p;ilus;21 x 30 cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
-
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this